Struktur Data Query
Di dalam struktur database Query merupakan sebuah perintah untuk mengakses, memanipulasi, dan mengambil data dari database. Dalam sebuah query, kita bisa menentukan kondisi atau kriteria tertentu untuk memilih data yang ingin diambil, melakukan pengurutan data berdasarkan kolom tertentu, melakukan pengelompokan data, dan melakukan operasi matematika atau logika pada data.
Query memungkinkan kita untuk memperoleh informasi yang kita inginkan dengan mudah dan cepat memperoleh informasi yang kita butuhkan dari database tanpa harus melihat seluruh isi database secara manual
Jenis-jenis Query:
- SELECT: digunakan untuk memilih kolom-kolom yang ingin ditampilkan dari sebuah tabel.
- INSERT: digunakan untuk menambahkan data baru ke dalam sebuah tabel.
- UPDATE: digunakan untuk mengubah data yang sudah ada dalam sebuah tabel.
- DELETE: digunakan untuk menghapus data dari sebuah tabel
0 Response to "Struktur Data Query"
Posting Komentar